sumber gambar di sini |
Sekarang jarak dan batasan waktu gak jaman jadi penghalang cinta,,, cinta dan kasih sayang dapat terlampaui oleh tingginya gunung dalamnya samudra. Hanya kepercayaan semata yang dibutuhkan dalam hubungan ini. Sekarang sudah jaman teknologi maju dengan segala aplikasi berkomunikasih yang canggih jadi para LDR tak usah berkecil hati ataupun merasa iri dengan pasangan-pasangan yang hilir mudik berdampingan di depan kita.
Pengalaman saya hampir 2 Tahun LDR tak menjadi penghalang atau pemicu konflik di antara saya dan pasangan saya. Karena saya dan pasangan saya selalu memanfaatkan waktu luang untuk berkomunikasih via handphone ataupun internet. Jadi meskipun tak bertemu langsung saya dan pasangan saya berasa setiap hari bertemu dan selalu dekat. se asek.
Sahabat LDR dimasa kini telah membabi buta sangking banyaknya...Jadi para pasangan LDR jangan pernah takut untuk memendam kerinduan yang mendalam sampai mengakar-akar karena sekarang banyak banget sahabat yang menjadi orang ketiga di antara kalian.
Yahoo Messenger
http://messenger.yahoo.com/download/messenger.yahoo.com/download
Yahoo messenger ini menurut saya aplikasi yang sangat jos dech, pasalnya saya dapat melihat pasangan saya yang berada di luar kota dengan gayanya yang sok imut gitu, saya juga dapat mendengar suaranya yang unyu. Pokoknya berasa dekat saja. Malam minggupun terlalui via webcam tanpa aral.
Uniknya yahoo messenger juga dapat memberikan kejutan kecil yang dapat membuat jantung berdebar lewat aplikasi animasinya. Coba saja jika berminat....
Skype
http://skype.en.softonic.com/download Skype ini hampir sama dengan Yahoo Messenger karena kita dapat melihat pasangan kita disebrang sana tanpa harus menghabiskan ongkos. kelebihan skype ini dapat di download untuk android, iphone dll
- Skype for Pocket PC
- Skype 2.8.0.866 for Mac
- Skype 5.5.0.2069 for Mac
- Skype for Windows Mobile
- Skype for iPhone
- Skype 1.5 for Symbian
- Skype 0.9.0.0 for Symbian
- Skype for Phones
- Skype for Android
Facebook
Facebook merupakan jejaring sosial yang semua anak muda hingga dewasa memilikinya. Kalo gak punya Facebook namanya gak gaool. Saya sangat berterima kasih dengan facebook karena saya dapat chat setiap hari sembrani mengirim foto2 terbaru...
Handphone
Alat komunikasih yang selalu digenggam di tangan ini tak pernah luput dari nama sang pasangan LDR yang selalu menelpon dan mengirim sms. Hubungan sejauh apapun tak terasa lagi.
Masih banyak lagi sahabat LDR yang selalu menjadi orang ketiga di antara pasangan LDR, ini hanya beberapa yang saya sebutkan untuk menunjang kelancaran LDR. Share sahabat LDR bagi anda yang pasangan LDR hehehe....
Terima kasih Buat sahabat LDR yang membuat saya dan Arya Satya Nugraha semakin lengket saya #senyum pepsodent
0 komentar:
Posting Komentar