Jumat, 26 Oktober 2012

Refrensi Judul di Bidang Parasitologi


Banyak sekali judul yang bermunculan di otak saya untuk penelitihan KTI

Dari yang sederhana sampai yang beresiko....

1. Hubungan terinfeksi Taenia solium pada pengonsumsi daging babi. 
2. Identifikasi Scabies pada kambing dan sapi. 
3. Gambaran mikroskopis sediaan malaria dengan perlakukan hemolisis yang berbeda. 
4. Perbedaan angka kejadian telur cacing STH pada sayur selada sebelum dan setelah penyimpanan 1 minggu dalam almari es.
5. Gambaran mikroskopis telur cacing STH metode sedimentasi secara ditunda dan segera.
6. Perbandingan pemakaian ZnSo4 jenuh dengan NaCL jenuh dengan metode flotasi terhadap jumlah telur cacing STH.
7. Gambaran mikroskopis sediaan darah tebal malaria dengan perlakukan berbeda. 
8. Gambaran mikroskopis telur cacing STH metode sedimentasi dengan disaring dan tidak disaring. 
7. Identifikasi Tricomonas pada swab vagina PSK. 
8. Ekstrak daun pare untuk biolarvasida menghambat pertumbuhan larva Aedes sp.
9. Perbandingan sediaan darah tipis dan sediaan darah tebal untuk identifikasi malaria. 
10. Kerentanan larva aedes terhadap  suhu.
11. Identifikasi Toxoplasma pada Anjing dan Kucing di ....
12.  Ekstrak daun kemangi untuk membunuh larva Aedes sp. 
13. Gambaran mikroskopis Plasmodium falcifarum antara darah baru dan darah simpan.
14. Gambaran mikroskopis telur cacing STH metode flotasi dengan membedakan ukuran  tabung reaksi. 

Insah Allah judul-judul di atas belum pernah dipakai...  

Jika punya ide silahkan memberikan saran dan masukkan...




Ayoo ikut bisnisku  dengan penghasilan 4-5jt perbulan klik di sini ya http://www.dbc-network.com/?id=kantongberlianku

1 komentar:

 

Journey of Life Template by Ipietoon Cute Blog Design and Bukit Gambang